Menikah adalah bagian dari proses menjalani kehidupan di dunia ini. Bagi sebagian orang menikah urusan mudah namun sebagian lagi sangat susah.
Ada waktu yang lama untuk melaksanakan pernikahan.
Namun ada juga proses yang tidak seimbang atau melenceng dari aturan menikah !!! Begini, pembaca budiman menikah sebenarnya urusan sepele suka atau tidak suka, cinta atau tidak.
Kalau cinta, senang, laku cocok segala hal maka bisa langsung menikah. Sangat sederhana.
Ada kalanya seseorang harus berkorban untuk mendapatkan seorang yang dicintainya. Berbagai macam bentuk pengorbanan untuk mendapatkan cinta.
Salah satu pengorbanan adalah menurunkan kadar ego diri sendiri. Misalnya 'MerasA' cantik, pintar, baik, cerdas, kaya, banyak uang, punya rumah, suka mengatur, sok tahu, dll.
Ego pribadi inilah yang selalu menjadi BIANG KEROK urusan pernikahan arti cara sebelum melakukan pernikahan atau percintaan.
Mengapa bisa terjadi ? Karena dirinya sudah merasa terlebih dahulu. Selalu menganggap bahwa pilihannya harus harus sesuai dengan pilihannya. Karena dirinya merasa nyaman dan senang dengan pilihannya itu. Hal yang wajar.
Lalu apa yang terjadi kalau tidak ada pilihan yang sesuai pilihannya !!! Maka pasti tidak akan menikah. Inilah namanya pengecut cinta.
Seakan-akan dirinya merasa benar dengan segala hal terkait dirinya. Memang eloe siapa ? Kok sok segalanya !! Inilah sebuah masalah yang menajdi bumerang bagi siapa saja kalau berpikir demikian.
ITU PASTI.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar